Minggu, 02 Februari 2014

Wing Chun

WING CHUN
Wing Chun adalah senibeladiri China yang mengkombinasikan penyerangan dan spesialisasi pertarungan jarak dekat, tidak ada catatan resmi tentang sejarah beladiri ini, namun menurut versi Ip Man katanya Wing Chun diciptakan oleh pendeta wanita yaitu Ng Moi/Ng Mui, Ng Moi mengajari wing chun(yang pada saat belum diberi nama wing chun melainkan kungfu) kepada muridnya YimWingChun, Yim WingChun adalah anak dari penjual tahu langganan Ng Moi, YimWingChun sering berlatih dengan suaminya, awalnya suami YimWingChun masih menganggapnya wanita biasa, namun saat latihan bersama suaminya selalu dikalahkannya, dan dia sangat mengagumi teknik istrinya dan dari nama Yim WingChun-lah dikenal-lah nama Wing Chun.

Brazilian Jiu-Jitsu

BJJ
BJJ(Brazilian Jiu-Jitsu) adalah akar dari Jujutsu di Jepang, Secara keseluruhan perbedaan mereka dikit namun, Jujutsu lebih mempunyai teknik bertarung secara berdiri, dan BJJ memfokuskan bertarung di tanah/ground fighting.